Are you a member? sign in or take a minute to sign up

Cancel
logo

Mahkamah Agung Republik Indonesia

Pengadilan Negeri Palangkaraya

Jl. P. Diponegoro No. 21, Palangka Raya, Kalimantan Tengah, 73111, Email Surat : surat@pn-palangkaraya.go.id

Email informasi : informasi@pn-palangkaraya.go.id, Email Pengaduan : pengaduan@pn-palangkaraya.go.id, WA Pengaduan : 082324724933

W3C
W3C

MENGIKUTI UNDANGAN PERESMIAN GEDUNG SECARA DARING

MENGIKUTI UNDANGAN PERESMIAN GEDUNG SECARA DARING

Palangka Raya – Selasa, 06 Februari 2024 pukul 08.30 WIB bertempat di ruang Rapat Terbatas Pengadilan Negeri Palangkaraya, Ketua Pengadilan Negeri Palangkaraya Bapak AGUNG SULISTIYONO, SH.,S.Sos.,M.Hum, beserta para Hakim Pengadilan Negeri Palangkaraya mengikuti Undangan Peresmian Tiga Gedung Pengadilan Tingkat Banding, Lima Belas Gedung Pengadilan Tingkat Pertama, Gedung Parkir, Gedung PTSP, Media Center dan Rumah Jabatan Mahkamah Agung RI oleh Yang Mulia Ketua Mahkamah Agung secara daring melalui zoom  meeting.