



Penandatanganan Pakta Integritas dan Pernyataan Siap Melaksanakan Maklumat Ketua Mahkamah Agung RI Nomor 1 Tahun 2017 untuk mewujudkan Zona Wilayah Bebas Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM)
Penandatanganan piagam pencanangan pembangunan zona integritas oleh Ketua Pengadilan Negeri Palangka Raya, Walikota Palangka Raya, Kapolres Palangka Raya, Dandim 1016 Palangka Raya, Kepala Kejaksaan Negeri Kota Palangka Raya, Kepala LP Klas II Palangka Raya, serta Ketua PERADI Kota Palangka Raya.