Palangka Raya – Kamis, 17 Oktober 2024 Pukul 08.00 WIB Bertempat di Ruang Command Center Pengadilan Negeri Palangkaraya dilaksanakan Rapat Laporan Kinerja Bulan September 2024. Rapat ini di pimpin oleh Ketua Pengadilan Negeri Palangkaraya Bapak AGUNG SULISTIYONO, SH.,S.Sos.,M.Hum., didampingi Wakil Ketua Pengadilan Negeri Palangkaraya Bapak MUHAMMAD RAMDES, S.H., Panitera Bapak MANSYAH, S.H., Plh. Sekretaris Ibu NOVA IRAINI, S.E.,M.S.i., Rapat dihadiri oleh para Hakim, Pejabat Struktural dan Fungsional dan seluruh Staf Pengadilan Negeri Palangkaraya.
SCAN QR-CODE BROSUR LAYANAN DOKUMEN ZONA INTEGRITAS